Panduan Simple Meningkatkan 100% BPK Adsense - Untuk meningkatkan pendapatan dari google adsense memang gampang-gampang susah, saya sendiri penghasilan masih turun naik,, hehe.
Untuk meningkatkan penghasilan adsense maka kita harus meningkatkan nilai BPK, ketika nilai BPK naik secara tidak langsung penghasilan juga meningkat.
Beberapa penyebab penghasilan kurang tinggi adalah iklan yang tampil tidak sesuai dengan konten, penempatan iklan tidak tepat dan masih banyak lagi.
Berikut ini beberapa tips cara meningkatkan nilai BPK adsense :
- Buat blog dengan 1 niche, iklan yang relevan lebih sering muncul.
- Pilih jenis iklan yang baik biasanya 300 x 250, iklan jenis text dan iklan responsif.
- Jangan menampilkan iklan lain selain dari adsense
- Penempatan iklan yang tepat yaitu : di awal postingan, di akhir postingan dan di samping kanan blog.
- Tingkatkan kecepatan blog, semakin cepat semakin di sukai pengunjung di bandingkan dengan yang lelet.
Itulah 5 cara untuk meningkatkan BPK adsense, saya sendiri terus mencari celah untuk meningkatkan pendapatan saya sebagai publisher adsense, sekian informasi mengenai cara meningkatkan BPK adsense yang bisa saya bagikan berdasarkan pengalaman saya sendiri semoga bermanfaat dan salam sukses.
2 Komentar untuk "Panduan Simple Meningkatkan 100% BPK Adsense"
Makasih min uda sharee
Sama-sama