Share semua informasi seputar make money dari google

Blog Gambar vs Blog Tulisan


Blog Gambar vs Blog Tulisan - Apa perbedaan di antara keduanya ?, sudah sangat jelas terlihat yang satu blog khusus berisikan konten gambar dan yang satunya adalah blog berisi konten tulisan lalu dari keduanya blog manakah yang lebih menghasilkan dollar ?

Blog Gambar vs Blog Tulisan

Jawabannya adalah blog tulisan, kenapa ?. Karena blog tulisan mengandung banyak keyword (semua isi tulisan dalam blog adalah keyword) jadi dengan mudah google mengindex semua keyword tersebut kepada mesin pencarian. Maka dari itu blog tulisan lebih cepat dan sering muncul pada halaman pertama hasil pencarian penelusuran google setiap orang menulis pencarian.

Berbeda halnya dengan blog gambar, terlebih lagi jika kontennya cuma gambar doang tanpa ada tulisan yang menjelaskan gambar tersebut lalu yang mau di index oleh google yang mana kalau cuma gambar,, paling yang terindex cuma judulnya doang.... hehe.

Kalau mau bikin blog gambar juga lebih baik membuat kontennya seperti ini. Contoh judul : "Kumpulan Gambar DP Lucu BBM" lalu buatlah paragraf pembuka sebaris dua baris lalu pos semua gambarnya disana dan terakhir isi dengan paragraf penutup di paling akhir, dengan seperti ini akan mudah google mengindex serta kemungkinan masuk halaman depan pencarian google lebih besar.


Related : Blog Gambar vs Blog Tulisan

4 Komentar untuk "Blog Gambar vs Blog Tulisan"

hehehe, saya baru bikin blog gambar mas, gambar hasil saya sendiri ada saran mas supaya gak kalah sama blog tulisan

http://ayohits.blogspot.com/ nih blog gambar yg menyaingi blog tulisan

sebelumnya saya kira lebih bagusan blog gambar, soalnya saya pernah baca kalau blog gambar itu bisa lebih menghasilkan dan tentunya lebih mudah daripada blog tulisan. thanks sebelumnya gan . nice info.